Kamis, 17 Februari 2011

Membuat Background Suatu Kode.

Bingung yanh baca judul artikelnya?. Sebenarnya artikel ini tidak begitu penting. Tetapi jika anda membuat sebuah kutipan atau kode HTML, lebih baik anda  membuatnya lebih spesial dari teks biasa. Seperti contah kita memberikan warna backgroundnya berbeda dari teks yang lain. Mungkin sebagai contoh dapat anda lihat seperti ganbar di bawah ini.

Nah kotak yang saya lingkari dengan warna merah itu adalah contah dari kode yang diberikan warna background yang berbeda.
Jika sobat blogger ingin membuatnya, ikuti langkah-langkah berikut.

1. Jika sobat Blogger sudah Login dengan Akun anda, silahkan pilih Entri Baru/New Entry
2. Pada halaman Postingan, Anda tinggal masukkan Kode berikut
<div style="-moz-border-radius: 5px 5px 5px 5px; background-color: #ddf2fc; border: 1px solid rgb(204, 204, 204); height: auto; margin: 5px 10px; overflow: auto; padding: 10px; text-align: left; width: auto;">

TULISAN ANDA DI SINI

</div>
Nah, sekedar info saja, kalau misalnya tidak bisa, kalian harus membuat tulisannya dalam bentuk Edit HTML, bukan Compose.
Ok...

Jika tulisan anda sudah selesai, lakukan dulu Pratinjau.
Jika sudah ok, silahkan terbitkan Entri
Selamat Mencoba.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar